Tag Archives: Anna Kurniati

KAJIAN SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN DI INDONESIA


Kajian SDM Kesehatan di Indonesia Anna Kurniati , Ferry Efendi Buku ini membahas dan mengkaji manajemen SDM kesehatan secara komprehensif dan terkini dari berbagai aspek melalui sudut pandang pengambangan dan pemberdayaan tenaga kesehatan. SDM kesehatan hargerak sangat dinamis, dinamisasi ini parlu di imbangi dengan manajemen SDM kesehatan yang andal dan profesional. Oleh sebab itu, sebagai tulang punggung upaya kesehatan tenaga kesehatan harus selalu dikembangkan dan diberdayakan. Menyadari peran yang strategis lnilah, maka buku ini dapat dijadikan sebagai acuan baik oleh praktisi, akademisi, peneliti, maupun masyarakat luas pemerhati SDM kesehatan. Materi yang dibahas dalam buku ini mencakup: Bah 1 Sumber Daya Manusia Kesehatan Bah 2 Manajeman Sumber Daya Manusia Kesehatan Bah 3 Tantangan Sumber Daya Manusia Kesehatan Bah 4 Studi Kasus Sumber Daya Manusla Kesehatan Bah 5 Sumber Daya Manusia Kasahatan Global ISBN : 978-602-8570-98-5

Tes Uji Seleksi Kemampuan Calon Perawat Ke Jepang Dalam Kerangka IJEPA Batch V Tahun 2011

Jakarta, (10/9/2011) Telah dilaksanakan Uji seleksi kemampuan calon perawat (Kangoshi) yang akan berangkat ke Jepang dalam kerangka IJEPA Batch V Tahun 2011, yang berlangsung di gedung BPPSDMK Auditorium Lt . IV Jln. Hang Jebat III/F3 Kebayoran-Jakarta Selatan pukul 08.00-selesai.
Sebagai perwakilan PPNI (Persatuan Perawat Nasional Indonesia) Sdr. Masfuri menyerahkan soal soal untuk ujian kepada Kepala Sub Bidang Pendayagunaan SDMK Indonesia ke Luar Negeri, Anna Kurniati, SKM,MA. Sehari sebelum uji seleksi kemampuan calon perawat (Kangoshi) telah diadakan pemebekalan calon kangoshi yang akan bekerja di Jepang, diikuti oleh seluruh peserta. Jumlah peserta yang mengikuti uji seleksi ini sebanyak 60 orang dari seluruh Indonesia. Uji seleksi kemampuan calon perawat (Kangoshi) ini di laksanakan di dua tempat yaitu, Jakarta dan Medan dengan waktu yang bersamaan.
Berita ini disiarkan oleh Bagian Hukormas, Sekretariat Badan PPSDM Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi melalui nomor telepon : 021-7245517-72797302, faks : 72797508, 7398101 atau alamat e-mail bppsdmk@yahoo.co.id, humas_bppsdmk@yahoo.com

Nurse Diploma IV Specialist Partner

1Anna Kurniati, 2Ferry Efendi, 1Nurul Aidil Adhawiyah
1Center for Planning and Management of Human Resources for Health
Ministry of Health, The Republic of Indonesia
Jl. Hang Jebat Raya F3, Kebayoran Baru Jakarta, 12120
2Faculty of Nursing Airlangga University Indonesia
Jl. Mulyorejo Kampus C Unair Surabaya 60115

In line with the rapid economical growth and technological development, nursing education in Indonesia has also been developed positively over the last decades, starting with the issues of “The doctor’s servant” and “Nurses as the second class”. Nurses want their voices heard together with their profession more highly recognized. As the result, in some urban provinces of the country a Diploma Program in Nursing was set up in the 1970s. In 1982, Indonesia University opened a Bachelor degree in nursing science as a pilot project. Since then, several medical faculties followed the step of Indonesia University and provided Bachelor’s Degree Program in Nursing. Moreover, Self-study Education Program in Nursing started in Indonesia and, this type of education quickly spreads to other cities, which included Diploma Program, Diploma IV at the beginning and Bachelor’s Degree Program after several years.
The majority of nursing schools offer a D3 education (academy) level. This is consistent with the policy decision taken by MoH in the late 1990s to abolish SPK level education for nurses. Lately, the Indonesian Nurses Association (INNA) has been pushing for an even higher qualification for nurses as reflected in the growing number of schools offering a bachelor degree (S1) program in nursing. At the moment, 174 schools or 25.5 percent of all nursing schools offer an S1 education (World Bank, 2008).
Like other cadre, nursing personnel faces a shortage both in hospital and community. It’s a common crisis not only happened in Indonesia but also in overseas. Continue reading Nurse Diploma IV Specialist Partner